Kategori
Desain Freelance

Cara Daftar Menjadi Kontributor dan Berjualan Icon di Flaticon

Flaticon adalah sebuah perusahaan microstock milik Freepik yang memiliki fokus sebagai penyedia desain icon. Icon – icon yang tersedia di Flaticon telah dikurasi dan dipilih oleh ahli – ahli desain dari Flaticon sehingga icon – icon yang dijual di Flaticon adalah icon dengan desain premium. Pengguna Flaticon bebas menggunakan icon yang mereka beli di Flaticon […]

Kategori
Python

Fungsi – fungsi Pengolahan Teks di Python, Lengkap!

Python adalah bahasa pemograman yang dibuat pada tahun 1991. Python adalah bahasa pemograman yang mudah dipelajari dan dipahami karena sintaksnya sangat mirip dengan pseudocode. Fungsi – fungsi pengolahan teks pada python sangatlah lengkap. Teks dalam teknik informatika disimpan dalam format string. String adalah tipe data tradisional yang berisi karakter – karakter yang berurutan. Disini aku […]

Kategori
Kuliah IT Tutorial Web Development

Cara Menambahkan Versi MySQL di Laragon

MySQL adalah salah satu database yang sangat populer. Kemudahan penggunaan dan konsumsi resource yang kecil menjadi sebab MySQL banyak dipilih oleh developer di seluruh dunia. Laragon merupakan aplikasi server yang juga support menjalankan aplikasi dengan bahasa PHP. Namun sebagai tambahan, selain PHP, Laragon juga bisa menjalankan aplikasi berbasis Node.js, Python, Java, Go, Ruby. Laragon bisa […]

Kategori
Freelance

Mudah! Cara Lengkap Transfer Paypal ke DANA

Sempat diblokir Kemkominfo beberapa waktu yang lalu, Paypal sudah menjadi tempat pembayaran para pekerja online di Indonesia yang bekerja ke luar negeri. PayPal senidiri merupakan perusahaan teknologi keuangan multinasional Amerika yang mengoperasikan sistem pembayaran online di sebagian besar negara yang mendukung transfer uang online, dan berfungsi sebagai alternatif elektronik untuk metode kertas tradisional seperti cek […]

Kategori
Blog Review Update Teknologi

Rekomendasi Laptop Murah Untuk Ngoding Website (Oktober 2022)

Ngoding website adalah salah satu kegiatan mencari cuan yang seru untuk dilakukan. Nah kalo kamu butuh rekomendasi laptop murah untuk ngoding website, berikut ini aku kasih tau listnya! Lenovo V14 Processor  Intel Core i3-1115G4 (2C / 4T, 3.0 / 4.1GHz, 6MB) Storage 256GB SSD M.2 2242 PCIe 3.0×4 NVMe RAM  4GB Soldered DDR4-3200 (Up to […]

Kategori
Blog Freelance

Gampang! 4 Cara Programmer bisa Dapetin Passive Income (2022)

Menulis program dan membuat aplikasi sesuai kebutuhan klien adalah salah satu cara programmer mendapatkan uang. Tapi jujur deh, walaupun uang yang kamu hasilkan sangat banyak dan kemudahan bekerja dari mana saja tapi ada satu titik yang membuatmu jenuh dan lelah ketika menjadi seorang software developer. Berberapa bahkan merasakan waktu tidur yang berkurang, menjalani kehidupan dengan […]

Kategori
Python

Membuat Banyak Folder Sekaligus dengan Python

Membuat folder di dalam file explorer adalah hal yang sangat mudah dilakukan. Kita sering melakukanya dalam pekerjaan. Namun bagaimana jika kita diharuskan untuk membuat folder yang sangat banyak sekaligus, misalnya membuat folder laporan per tahun, per bulan, dan per hari. Untuk kita yang pekerjaanya jadi guru mungkin harus membuat folder untuk siswa – siswi yang […]

Kategori
Update Teknologi

Cara Mengetahui Versi Bluetooth Laptop

Bluetooth adalah teknologi wireless standar yang menjangkau jarak pendek. Smartphone dan laptop masa kini selalu dibekali dengan bluetooth yang tertanam di sistemnya. Kadang perangkat bluetooth membutuhkan versi bluetooth minimum untuk bisa berjalan dengan sebagaimana mestinya. Sebagai contoh teknologi TWS hanya bisa berjalan dengan baik di bluetooth versi 5.0 keatas. Oleh karena itu kita perlu mengetahui […]

Kategori
Tutorial Update Teknologi

Mengatasi Suara TWS Putus – Putus di Laptop

Berberapa hari yang lalu, aku beli TWS dari QCY. Aku beli seri QCY T5 yang harganya cukup murah dengan fitur – fitur yang lumayan banyak untuk harga segitu. Koneksi ke android cukup mudah dan sinkronisasinya gak butuh waktu lama, tapi ketika disambung ke laptop, suara nya rusak dan patah – patah😢. Sempet panik karena emang […]

Kategori
Belajar Basic React.js Web Development

Belajar React : Mengenal React State

State dalam react adalah sebuah object javascript yang merepresentasikan kondisi terkini dalam sebuah komponen react. Hampir sama seperti props, react digunakan sebagai “input” ke dalam fungsi render komponen yang menentukan apa yang akan ditampilkan oleh komponen. State berada dan dikelola di dalam sebuah komponen. Sebagai contoh, kita bisa menggunakan state untuk membuat tombol yang menunjukkan […]